Home » » Final Fantasy XIII Resmi Hadir di PC dengan Resolusi Terkunci pada 720

Final Fantasy XIII Resmi Hadir di PC dengan Resolusi Terkunci pada 720



168GAMES - Final Fantasy XIII akhirnya dirilis secara resmi di Steam Versi PC ini berjalan pada 60 frames per second(fps), tetapi Square Enix mengatakan bahwa game ini hanya akan berjalan pada resolusi 1280x720. Tidak ada opsi game yang bisa mengubah tampilan resolusi ini.

Cinematic dalam game ini akan berjalan lebih berat dibandingkan versi PS3 yang dirilis tahun 2009. Beberapa pengguna PC memaksakan opsi grafis seperti anti-aliasing dan supersampling melalui kartu grafisnya dan Peter "Durante" Thoman yang terkenal karena berhasil menaikkan grafis game sedang mencoba untuk menggunakan GeDoSaTo tool-nya.

Dua game selanjutnya dari Lightning trilogy, Final Fantasy XIII-2 and Lighting Returns: Final Fantasy XIII dijadwalkan rilis pada musim semi 2015.


0 comments:

Post a Comment